Game ray tracing 120 FPS di smartphone
12 Januari 2026
MediaTek Dimensity 9500 menjadi prosesor smartphone pertama di industri yang mendukung game mobile dengan ray tracing pada 120 FPS. Dengan mengombinasikan GPU terbaru Arm Mali-G1 Ultra serta dukungan Vulkan Ray Tracing Pipeline, chipset ini menghadirkan visual yang lebih realistis...